Barcelona 2 Vs 0 Inter Milan (25/11/2009)

Bertanding di Nou Camp, Rabu (25/11/2009) dinihari WIB, Barcelona tak diperkuat Lionel Messi dan Zlatan Ibrahimovic. Meski begitu sang juara bertahan tetap mampu tampil impresif dan meraih kemenangan 2-0 lewat gol yang dilesakkan Gerrard Pique menit 10 dan Pedro Rodriguez di menit 26

Gol pique dilesakkan setelah berhasil mengandaskan tarikan tiago motha, setelah tendangan korner xavi yang disambut sundulan henry yang langsung disambar pique untuk membawa ke unggulan Barcelona 1-0 dimenit 10. Sedangkan gol kedua patut di acungi jempol karena peran iniesta dan xavi, disudut kanan pertahanan inter mereka mampu melihat alves yang berdiri bebas. Ketika bola di alves dengan cerdik dia mampu memberikan bola ke daerah jauh yang disana tlah berdiri pedro rodriques yang dengan mudahnya mampu membobol cesar, karena para pemain pertahanan yang terlena akan kehadiran thiery Henry , 2-0 pada menit ke 26 untuk keungguln barca.pada babak kedua permainan begitu monoton sehingga kedudukan masih bertahan seperti babak pertama.


Buat pendukung inter ,terutama saya yang sedang kalah jangan khawtir kekalahan ini tak lantas menutup peluang mereka melangkah ke babak 16 besar. Masih duduk di posisi dua dengan nilai enam, Nerazzurri akan menjalani laga hidup-mati dengan Rubin Kazan di matchday terakhir. Jawara Rusia itu saat ini juga punya nilai enam setelah dalam pertandingan sebelumnya diimbangi Kiev tanpa gol 0-0.



Susunan Pemain

Barcelona: 1-Victor Valdes; 2-Daniel Alves, 3-Gerard Pique, 5-Carles Puyol, 22-Eric Abidal (Maxwell '89); 6-Xavi, 16-Sergio Busquets, 15-Seydou Keita; 17-Pedro (Bojan Krkic '85), 14-Thierry Henry, 8-Andres Iniesta (Jonathan Dos santos '90)


Inter: 12-Julio Cesar; 13-Maicon, 25-Walter Samuel, 6-Lucio, 26-Cristian Chivu; 4-Javier Zanetti, 19-Esteban Cambiasso (Sulley Muntar '45), 8-Thiago Motta; 5-Dejan Stankovic (Mario Balotelli '71); 22-Diego Milito (Ricardo Quaresma '82), 9-Samuel Eto'o


Kumpulan Foto Barcelona Vs Inter (sumber : www.inter.it)














0 komentar:

Posting Komentar